Beranda / /

  • Hingga Mei 2024, Imigrasi Banda Aceh Terbitkan 16 Ribu Paspor
    Data | 5 bulan lalu
    Hingga Mei 2024, Imigrasi Banda Aceh Terbitkan 16 Ribu Paspor

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Imigrasi Banda Aceh mencatat penerbitan 16.285 paspor sepanjang Januari hingga Mei 2024. Kepala Kantor Imigrasi Banda Aceh, Gindo Ginting, mengatakan bahwa dari jumlah tersebut, 12.916 merupakan paspor biasa dan 3.369 adalah E-paspor.

  • Imigrasi Banda Aceh Komitmen Tingkatkan Layanan Keimigrasian
    Aceh | 6 bulan lalu
    Imigrasi Banda Aceh Komitmen Tingkatkan Layanan Keimigrasian

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Seksi Izin Tinggal dan Status Keimigrasian Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banda Aceh, Sulhan Fadhillah menyampaikan bahwa Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banda Aceh berkomitmen untuk meningkatkan layanan dengan menyambut setiap pemohon paspor dengan senyum dan keramahan.

  • Imigrasi Banda Aceh Deportasi 1 Warga Negara Korea Selatan
    Aceh | 7 bulan lalu
    Imigrasi Banda Aceh Deportasi 1 Warga Negara Korea Selatan

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banda Aceh melalui Seksi Inteldakim melakukan tindakan administratif keimigrasian dengan deportasi terhadap seorang Warga Negara Korea Selatan (WN Korsel) berinisial LC (58) yang melanggar UU No.18 Tahun 2012 tentang Pangan. 

  • Selama 2023, Imigrasi Banda Aceh Berikan 189 Ribu Layanan Keimigrasian di Bandara SIM
    Data | 10 bulan lalu
    Selama 2023, Imigrasi Banda Aceh Berikan 189 Ribu Layanan Keimigrasian di Bandara SIM

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banda Aceh mencatat sebanyak 189 ribu orang keluar masuk wilayah Indonesia baik warga negara Indonesia maupun asing melalui Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda (SIM) Blang Bintang Aceh Besar selama tahun 2023. 


    Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banda Aceh, Gindo Ginting menyebutkan, berdasarkan jenis maskapai penerbangan jumlah perlintasan orang dengan pesawat Garuda Indonesia (Jeddah/Medinah) sebanyak 7.700 orang, Batik Air (Penang) 8.600 orang, Lion Air (Medinah) 7.543 orang, AirAsia (Kuala Lumpur) 54.906 orang, Firefly (Penang) 18.249 orang, Private/unschedule Flight 60 orang. 

  • Imigrasi Banda Aceh Gelar Rapat  Tim Pengawasan Orang Asing di Pidie
    Berita | 1 tahun lalu
    Imigrasi Banda Aceh Gelar Rapat Tim Pengawasan Orang Asing di Pidie

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banda Aceh menggelar Rapat Tim Pengawasan Orang Asing (TIMPORA) Tingkat Kabupaten Pidie. Acara yang dibuka oleh Staf Ahli Bupati Pidie bidang

    ekonomi dan keuangan Setdakab Pidie, Bahrul Walidin, berlangsung di Hotel Safira pada Rabu, (23/08/2023) dan dihadiri oleh berbagai pihak terkait untuk membahas Pengawasan Orang Asing dan pengungsi internasional dalam rangka persiapan menyambut tahun politik 2024.

  • Imigrasi Bakal Deportasi WN Australia yang Menganiaya Warga Simeulue
    Aceh | 1 tahun lalu
    Imigrasi Bakal Deportasi WN Australia yang Menganiaya Warga Simeulue

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Imigrasi Kelas II Meulaboh tengah melakukan proses untuk mendeportasi seorang warga negara Australia yang terlibat dalam kasus penganiayaan terhadap warga di Simeulue, Kabupaten Aceh Barat, Aceh, beberapa waktu lalu. 

    Risby Jones Bodhi Mani saat ini sedang menjalani pemeriksaan di kantor imigrasi sebelum dideportasi ke Queensland, Australia.

  • Imigrasi Banda Aceh Tingkatkan Pengawasan Orang Asing
    Aceh | 1 tahun lalu
    Imigrasi Banda Aceh Tingkatkan Pengawasan Orang Asing

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Imigrasi Kelas I Tempat Pemeriksaan Imigrasi (TPI) Banda Aceh mengintensifkan pengawasan orang asing maupun imigran internasional yang berada di provinsi ujung barat Indonesia tersebut menjelang Pemilu 2024.

  • Momentum HBI ke-73, Imigrasi Banda Aceh Terbitkan 46 Paspor
    Aceh | 1 tahun lalu
    Momentum HBI ke-73, Imigrasi Banda Aceh Terbitkan 46 Paspor

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banda Aceh menggelar kegiatan Layanan Paspor Simpatik, Sabtu (14/01) dan Minggu (15/01).

    Tercatat sebanyak 27 orang dihari Sabtu dan 19 orang dihari Minggu berhasil mengajukan permohonan penerbitan paspornya.